Senin, Agustus 04, 2008

PRINSIP MENGORGANISIR PELATIHAN

* Pelatihan Merupakan Persinggahan Sementara dari Peserta Latih Menuju Perkembangan Pribadi yang Lebih Utuh

* Pengorganisasian Latihan Dilakukan untuk Mencapai Tujuan Latihan

* Peserta Latih adalah Subyek Latihan, Artinya Seluruh Sarana Diciptakan Agar Peserta Latih Dapat Mengaktualisasikan Kemampuannya Secara Optimal

* Terjadinya Juga Proses Pelimpahan Tanggung Jawab Pengorganisasian Pelatihan ke Peserta Latih

* Evaluasi Pengorganisasian Harus Dilakukan pada Setiap Akhir Tahapan

TAHAP PRA LATIHAN

* Persiapan calon pelatih

* Menggali, menganalisis, dan merumuskan kebutuhan latihan

* Mempersiapkan kurikulum dan jadwal (tentatif)

* Mempersiapkan akomodasi, konsumsi (keuangan)

* Administrasi (surat-surat resmi)

* Tempat latihan / lokasi latihan

* Ruang-ruang kelas yang memenuhi standar (terang, tenang, kapasitas memadai, alat-alat tulis)

* Penginapan

* Konsumsi

* Setting ruangan

Titik berat pada upaya untuk menggali, menganalisis, dan merumuskan kebutuhan latihan, sekaligus segala persiapannya

TAHAP PELAKSANAAN LATIHAN

* Penciptaan suasana belajar yang kondusif antar pelatih, peserta, dan penyelenggara

* Penerapan jadwal latihan :

q luwes / fleksibel

q ada pertemuan harian di antara tim pelatih

q penilaian

* Penyusunan RKTL

Titik berat pada penyelenggaraan proses belajar dan penyusunan rencana tindak lanjut

TAHAP PASCA LATIHAN

* Penerapan RKTL antara lain :

v pertemuan berkala

v kunjungan dalam rangka pembinaan

Titik berat pada kegiatan konsultasi dan monitoring

EVALUASI LATIHAN

1) Penetapan tujuan umum evaluasi

2) Penetapan aspek-aspek / sasaran apa yang dievaluasi

3) Penetapan bentuk / cara evaluasi

4) Penetapan instrumen / penyusunan instrumen

5) Pelaksanaan evaluasi

6) Analisis dan penyusunan kesimpulan

7) Pemberian umpan balik pasca latihan

Evaluasi Selama Latihan

  • Pre test
  • Post test
  • Evaluasi harian

Evaluasi Pasca Latihan

  • Menilai perkembangan sikap dan perilaku peserta melalui pengisian blanko-blanko isian oleh supervisor
  • Memberikan umpan balik pada setiap kunjungan

(dari berbagai sumber)



Tidak ada komentar: